Newslan.id – Bogor. Banyak cara untuk menyambut dan memeriahkan HUT Ri ke 75 oleh Instansi – Instansi pemerintah dan warga Masyarakat , membuktikan kecintaannya kepada NKRI yang sudah menginjak ke 75 tahun Merdeka.
Muspika kecamatan Cariu menggelar Turnamen Volli yang di ikuti 13 Team yang bertempat di Lapang Volli desa Babakan Raden pada ahir Juli 2022 mendatang, tampil sebagai Tuan rumah desa Babakan Raden.
Menurut kepala desa Babakan Raden . H. Salvator Tarigan di Sela – sela kesibukannya untuk persiapan Turnamen tersebut. Ya sudah beberapa hari ini kami Pemdes Babakan Raden mempersiapkan sarana / Fasilitas diantaranya , Lapangan dan sarana yang lain ,agar ,kata Bang H. Vator biasa di sapa pas pelaksanaannya sudah bagus ,rapih karena , ini acara bukan acara sederhana ya.” Tuturnya.
Lebih lanjut Bang H. Vator yang di dampingi Sekretaris desa ,Nendi K dan Saeful Mubarok SH di lokasi Lapang Volli pada Senin.27 / 6 / 2022. Turnamen Volli ini akan di ikuti 13 Team Volli termasuk , team Bola Volli desa Babakan Raden, ALAS TUA yang di beberapa Waktu lalu mengikuti ajang Turnamen Volli Bupati Cup dan Alhamdulillah Team Volli dari desa kami menjadi perwakilan dari kecamatan Cariu.” Tutup Bang Vator.
Camat Cariu ,Drs. Bang Bang Padmanegara M,Si. Membanarkan perihal akan di gelarnya Turnamen Volli dalam rangka menyambut dan memeriahkan HUT Ri ke 75 yang bertempat di desa Babakan Raden, Untuk pelaksanaannya sekitar ahir Juli 2022 , kalau sekarang baru persiapan.” Ungkapnya.( Mrc – red )