KADES BUANAJAYA ALOKASIKAN DANA DESA BANGUN JEMBATAN PENGHUBUNG ANTAR DUA KAMPUNG

 

Jabar – Bogor Tanjungsari. Newslan.id .” Untuk mempermudah warga kampung ci Bogo RT.04/08 desa Buanajaya – kecamatan Tanjungsari – Bogor timur yang memang belum mempunyai Jembatan penghubung dengan kampung Bunder yang masih satu ke Ertean dengan kampung ci Bogo hanya saja dua kampung ini terpisahkan oleh ,Sungai kecil. Sehingga mobilitas warga harus melintasi sungai tersebut dengan jembatan kayu itupun tidak bisa di lalui kendaraan.

SUDARJAT , kepala desa Buanajaya melihat lokasi tersebut sedemikian itu dengan mengedepankan kepentingan warganya di tahun 2022 mengalokasikan anggaran Dana Desa untuk membangun Jembatan penghubung di antara dua kampung tersebut.

Menurutnya di lokasi pembangunan Jembatan. Kami pemerintah desa memang mengakui bahwa di kampung Ci Bogo dan Bunder ini baru di tahun 2022 ini bisa di bangunkan jembatan penghubung melalui Anggaran Dana Desa ( DD ) yang kisaran anggarannya ,92’Juta lebih kurang ya, dengan rincian bangunan .
P. 5M
L.3M
T.20 Cm.
Untuk tenaga kerja kami melibatkan warga sekitar ,agar mereka yang tidak mempunyai aktivitas ( Nganggur ) bisa bekerja maka dengan itu bisa punya penghasilan.” Ungkapnya.

Selanjutnya mengenai waktu pengerjaan sekitar 16 hari targetnya karena kendala cuaca juga di musim penghujan dan pekerja kan semua Umat muslim inikan bulan Ramadhan mereka Alhamdulillah menjalankan Ibadah Puasa. Perlu saya jelaskan juga disini, untuk tahap pertama kita bangunkan dulu Jembatannya , setelah jembatannya selesai kami lanjutkan untuk pengecoran jalannya sepanjang, – + 300’M.” Pungkas Sudarjat di lokasi.19/4/2022.|marco.

Baca Juga :   Team Tekab 308 Presisi Polres Mesuji Polda Lampung Berhasil Ungkap Kasus Pencabulan
Mau Pesan Bus ? Klik Disini