Jaksa Masuk Sekolah (JMS) Kejari Bangko Di SMA 12 Merangin.

 

 

Jambi – Merangin – Newslan-id – Program Jaksa Masuk Sekolah yang merupakan program Penyuluhan Hukum, Kejaksaan Agung melalui Seksi Intelijen Kejari se Indonesia. Senin(07/02/2022).

Untuk giat Kejari Bangko Jambi yang dijadikan lokasi perdana adalah SMA Negeri 12 Merangin dengan alamat desa Pinang Merah kecamatan Pamenang Barat.

Ikut hadir dalam kegiatan ini Kadis Pendidikan Kabupaten Merangin Nasution, Spd, MM.
” Program Jaksa Masuk Sekolah, dengan subjek siswa SD, SMP dan SMA agar Kenali Hukum Jauhi Hukuman” ucapnya.

Dalam kesempatan ini Kepala Kejaksaan Negeri Merangin Dr. R.R Theresia Tri Widorini, S.E., Ak., S.H., M.H memberikan arahannya.
” Mengajak para siswa untuk Kenali Hukum Jauhi Hukuman” arahnya.

Hal ini untuk memberikan edukasi informasi dilanjutkan oleh Kasi Intelijen Kejari Bangko Moch. Taufik Yanuarsyah, S.H dan Jakpindum
Julfadli, S.H.

Acara berlangsung hangat saat tanya jawab antara Kejari dengan peserta didik SMA Negeri 12 sangat antusias. (red/tim)**

Baca Juga :   Oknum DPRD Depok Dari Partai Golkar, Kelakuan Arogan Seperti Kompeni.
Mau Pesan Bus ? Klik Disini