Pengukuhan Pengurus MKKS SMA Kabupaten Pringsewu & Pembinaan Kepala Sekolah.

Newslan.id Pringsewu Lampung ||
Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) Kabupaten Pringsewu gelar Acara Pengukuhan Pengurus Masa Bakti, Periode 2023-2026. Di Hotel Marisa JL. Melati 2 No.208, Pringsewu Timur, Kecamatan Pringsewu Kabupaten Pringsewu Lampung. Senin 19/6/23.

Jahara Siregar dikukuhkan sebagai Ketua MKKS SMA Kabupaten Pringsewu beserta seluruh pengurus, oleh Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah II, Drs. Sunardi.M.Pd. Rangkaian acara yang di gelar berlangsung tertib dan hikmat, dengan Mengusung Tema “Maju Bersama Hebat Semua”.

Drs. Sunardi.M.Pd dalam sambutan nya menyampaikan, “Selamat datang dan selamat bertugas kepada Bp Jahara dan seluruh perangkat kepengurusan, hari ini mulai berganti kepengurusan yang baru “Sampainya.

Sunardi melanjutkan, ” menjadi filosofi dasar, “Dari kita oleh kita untuk kita” Maka saya harap segala sesuatu yg akan diputuskan, segala sesuatu yg akan dijadikan sebagai program kedepan, itu harus berdasarkan musyawarahkan bersama, tanpa melihat besar kecil nya suatu sekolah itu, tanpa melihat dimana lokasi sekolah tersebut. yang jelas kalo sudah masuk didalam keluarga besar MKKS Kabupaten Pringsewu itu adalah keluarga kita “Ungkapnya.

Karena menjadi ketua MKKS bukanlah suatu penghormatan, tetapi menjadi suatu pembebanan tanggung jawab,
Tetapi saya yakin jika segala sesuatu nya, mengedepankan tranparansi musyawarah, inssa Allah akan indah akhirnya “Pungkas beliau.

Di waktu yang sama dalam kesempatan nya, Jahara Siregar Selaku Ketua MKKS Tiga tahun Kedepan juga menyampaikan.

“Tugas MKKS ini, yaa memang cukup berat. Dimana MKKS itu bertujuan bagaimana memberdayakan kita kepala sekolah, meningkatkan kinerja kita kepala sekolah, agar muttu pendidikan khususnya di Kabupaten Pringsewu bisa semakin meningkat, saya tidak akan bisa melakukan nya sendiri, untuk itu saya mengajak bapak/ibu semua, mari kita bergandeng tangan bekerja sama untuk kemajuan pendidikan kita khusus nya di Kabupaten Pringsewu ini “Singkatnya.

Baca Juga :   OJK, Tugas dan Fungsinya Agar Masyarakat Tahu.

Acara di hadiri ; Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah II di Pringsewu, Drs. Sunardi.M.Pd, Dan Dua Puluh dua (22) Kepala Sekolah SMA se-Kabupaten Pringsewu.

(Halimi Team PWRI)

Mau Pesan Bus ? Klik Disini