Rapat Koordinasi Tingkat Kecamatan Tahun 2022 Cariu Bahas Peningkatan Kinerja Pemdes dan Perencanaan Pembangunan

 

Newslan.id Bogor-Rapat koordinasi tingkat kecamatan Cariu tahun 2022 bahas terkait perencanaan pembangunan dan peningkatan kinerja pemerintahan desa yang di gelar di kantor balai desa Mekarwangi pada.Rabu,12/10/2022.

Rapat tersebut di pimpin langsung camat Cariu, drs. Bang Bang Padmanegara Msi. Acara di buka kepala desa Mekarwangi , Omang sebagai tuan rumah. Turut hadir para kepala desa – sekecamatan Cariu, kepala Puskesmas Karyamekar – Lembaga BPD – Lpm – Tokoh masyarakat – tokoh Pemuda KNPI dan hadir juga Tokoh partai sebagai tamu Undangan, Rt – Rw – Linmas.

Camat cariu.drs.Bang Bang Padmanegara Msi. Dalam paparanya meminta kinerja pemerintahan desa dan termasuk lembaga BPD lebih pro aktif dalam administrasi sebagai bentuk pelaporan kegiatan kinerjanya, selanjutnya camat Cariu sampaikan terkait perogram kerja yang sudah mulai segera di laksanakan seperti, Program Samisade, dan juga penyaluran BLT-DD yang belum di salurkan, tolong untuk segera disalurkan jangan sampai di endap lama lama di khawatirkan akan menimbulkan riak di masyarakat.”Paparnya.

Lebih lanjut camat Cariu-Sebentar lagi di tahun 2023 sudah mulai ada kontestasi Politik dari partai partai yang akan bertarung merebut hati masyarakat, walaupun pesta Politiknya nanti pada tahun 2025, saya minta untuk Linmas lebih di aktifkan menjelang perhelatan Politik agar, Kamtibmas diwilayah tetap terjaga. Terus juga, kata Bang Bang, masalah kesehatan seperti,Posyandu – Stunting ini lebih pro aktif kebetulan disini hadir Ibu,dr kepala puskesmas ,Ibu Eva.”Imbuhnya.12/10.

Kapolsek cariu.Kompol. Yufrialdi Aldi SH, dalam sambutannya memberikan Worning terkait Sosial politik dan keamanan ( Sospolkam ) Kami dari pihak keamanan Polsek cariu mengharafkan semua pihak waspada dengan adanya gangguan keamanan, terlebih tahun Politik sudah dekat dan, dari Parpol juga sudah mulai ada pergerkan, untuk menyampaikan program Partainya walaupun belum secara Masiv ya,,sifatnya baru di tingkat rekan , kolegha tetangga barangkali, ini penting semua baik dari lingkungan masing – masing tingkatkan Kamtibmas.” Tuturnya.

Baca Juga :   BNNK Batanghari Lakukan Tes Urine Kepada Awak Angkutan Batubara

Lebih lanjut Aldi.” Terkait program pembangunan Infrastruktur seperti, Samisade ( Satu milliyar satu desa ) untuk di tahap ke dua ini seperti kata pak Camat , ini lebih ketat lebih rawan dalam aturannya,jadi saran saya,kata Aldi ( Aldi,red – ), tolong para Kades lebih hati hati dalam pelaksanaan Samisade, karena apa, jika ada pelanggaran itu urusannya sudah langsung dengan Hukum, disini banyak yang memantau anggaran pemerintah, termasuk Media – Lembaga swadaya masyarakat.” Pungkasnya.

Kepala puskesmas Karyamekar,dr.Eva dalam paparannya menyampaikan mengharafkan Pemdes bisa lebih Sinergi dengan kami dari Dinas kesehatan, mengimbau kepada masyarakatnya untuk, waspada di musim penghujan ini sangat rentan dengan penyakit DBD – Diare, untuk Stunting – Posyandu terus berjalan tidak ada kendala hanya saja , kata Eva,tolong dibantu untuk sarananya .”Tutup Eva.12/10/2022.

( Mrc – red )

Mau Pesan Bus ? Klik Disini