Tim gabungan TNI POLRI Mengawal Festival Krakatau ke 31 di Dermaga Excekutif Pelabuhan Bakauheni.

 

Newslan-id – Lampung Selatan. Catatan sejarah anak gunung krakatau purba, pada tanggal 26.agustus tahun 1883 pada saat meletus awan membumbung Tinggi hingga mencapai di ketinggian 35 Km erupsi terparah terjadi pada saat itu memisahkan antara pulau jawa dan pulau sumatera

Pada hari ini 27 agustus 2022 Dalam Rangka festival krakatau ke 31 yang di adakan di dermaga excekutif pelabuhan bakauheni lampung,

“biasanya acara festival krakatau ini di adakan tiap setahun sekali, namun karena dengan adanya Mewabahnya penyakit virus corona pada tahun 2019. acara ini tertunda hingga tiga tahun lamanya, biasanya di adakan dalam setahun sekali namun pada hari ini sabtu 27/08/2022 kemarin acara lancar dan sangat meriah,

Banyak tamu Yang hadir untuk menyaksikan langsung festival krakatau ke 31 melihat ke indahan alam lampung, sekaligus berlayar keliling di perairan Gunung anak krakatau memakai Kmp JATRA II,

Pada pukul 14 :00. Kmp JATRA II di berangkatkan dari dermaga V pelabuhan bakauheni Mengangkut para tamu undangan yang hadir di berbagai penjuru daerah untuk menyaksikan langsung Fenomena alam Erupsinya anak gunung krakatau,

pada pukul 17:30.kapal Jatra II tibalah di perairan krakatau Namun di sayangkan cuaca kurang bersahabat ke adaan jarak pandang terbatas,

Mendekati jarak ke Gunung anak krakatau Media Newslan.id Mengikuti acara langsung p
Festival krakatau ke 31 selama dalam pelayaran Mengelilingi perairan Gunung anak krakatau hingga sampai jam 20:30 para tamu merasa terhibur, ada tarian adat Lampung Muli mekhanai ben lokal dan hiburan lainnya

Tim gabungan dari TNI POLRI SATPOL AIR Polres lampung selatan polda lampung, dan Basarnas kesehatan mengawal berlangsungnya acara ini hingga Kapal JATRA II sampai kembali ke dermaga Lima pelabuhan Bakauheni Lampung. Dan acara ini lancar tidak ada halangan suatu apapun tutupnya (Ardiyanto)

Baca Juga :   Gerak Cepat PLN Berhasil Pulihkan 100% Listrik di Sumsel, Jambi dan Bengkulu
Mau Pesan Bus ? Klik Disini